Posts

Showing posts from 2013

Pelatihan Jaminan Mutu Hasil Pengujian

Image
Pelatihan Jaminan Mutu Hasil Pengujian Produk dari sebuah Laboratorium adalah hasil pengujian yang dituangkan dalam sertifikat atau laporan hasil uji. Semua Laboratorium bisa menghasilkan data hasil uji, namun belum tentu hasil tersebut merupakan data yang handal serta absah atau valid sehingga dapat dipertanggungjawabkan presisi dan akurasinya.  Pada pelatihan kali ini, tim kami bersama Tim ISO Lab Farmakokinetika Unpad membahas secara rinci apa yang tertuang pada klausul 5.9 standar SNI ISO/IEC 17025:2008 yaitu mengenai jaminan mutu hasil pengujian laboratorium, yang diantaranya dilakukan dengan melalui:

Unduh Dokumen (EURACHEM)

Silahkan unduh dokumen-dokumen panduan dari EURACHEM berikut: 1.    CITAC_EURACHEM_GUIDE to Quality in Analytical Chemistry 2.     EC_Trace_2003_Traceability in Chemical Measurement 3.    EEE-RM-062rev3 THE SELECTION AND USE OF REFERENCE MATERIALS 4.    Eurachem_PT_Guide 2011_Selection-Use & Interpretation of Proficiency Testing Schemes 5.    Interpretation_with_expanded_uncertainty_2007_v1_Use ofUncertainty information in Compliance Assessment 6.    QUAM2012_P1_Quantifying Uncertainty in Analytical Measurement 7.    rdguide_QA for RnD and Non Routine Analysis 8.    recovery_Use of Recovery Information in Analytical Measurement 9.    TAM_2011_Final_web_Terminology in Analytical Measurement 10.  U fS_2007_Measurement Uncertainty Arising from Sampling 11.  valid_The fit for purpose of analytical methods semoga bermanfaat =)

Sudah 17025, Masih Perlukah 9001?

Sudah 17025, Masih Perlukah 9001? Sebagai Laboratorium yang sudah terakreditasi ISO/IEC 17025:2005, pernahkah customer meminta agar Lab Anda menunjukkan sertifikat ISO 9001:2008 yang dimilikinya? dan jika belum, kemudian sang customer meminta Lab Anda agar juga tersertifikasi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008?  Jika jawabnya "Ya", maka Anda sama dengan Saya :). Mungkin yang jadi masalah adalah bagaimana kita meyakinkan customer bahwa mengapa lab kita tidak atau belum tersertifikasi ISO 9001, karena semua persyaratan manajemen yang relevan pada ISO 9001 telah dimasukkan pada ISO 17025. ISO 9001 adalah sistem manajemen mutu yang bersifat umum dan applicable utk semua jenis organisasi, sementara sistem manajemen mutu yang khusus untuk lab adalah ISO/IEC 17025:2005 ( General Requirements for the Competence of Testing & Calibration Labs ).

Dasar Ketidakpastian Pengukuran

Image
DASAR KETIDAKPASTIAN PENGUKURAN Unduh file, klik  di sini

Ketidakpastian pada Analisis Menggunakan Spektrofotometer UV-Vis

Image
KETIDAKPASTIAN PADA ANALISIS MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER UV-VIS unduh file, klik  di sini

Pedoman KAN tentang Evaluasi Ketidakpastian Pengukuran

Image
PEDOMAN  KAN  TENTANG EVALUASI DAN PELAPORAN KETIDAKPASTIAN PENGUKURAN   unduh file, klik  di sini  

Proses Akreditasi

Image
Proses Akreditasi Bagi Anda yang ingin mengetahui tentang alur proses akreditasi KAN serta estimasi waktu yang dibutuhkan, gambar berikut semoga dapat memberikan gambaran secara garis besar. sumber: www.kan.or.id

Provider Uji Profisiensi

Image
Daftar Instansi/Laboratorium Provider Uji Profisiensi KAN Bagi Anda yang sedang mencari provider untuk program uji profisiensi, informasi berikut semoga dapat berguna.

Membersihkan Anak Timbang

Image
Anak timbang harus ditangani & disimpan sedemikian rupa untuk menjaganya tetap dalam keadaan bersih. Gunakanlah sarung tangan berbahan nylon, kuas halus, pinset atau tisu ketika memakai anak timbang. Masukkan kembali anak timbang yang sudah dipakai ke tempatnya dan tutup rapat untuk menjaganya tetap bersih. Adalah hal yang penting untuk memastikan bahwa anak timbang yang digunakan sebelum untuk memverifikasi atau mengkalibrasi neraca serta sebelum anak timbang tsb sendiri dikalibrasi berada dalam keadaan bersih (bebas dari debu, minyak atau partikel asing lainnya). Oleh karena itu, maka pembersihan anak timbang kadang diperlukan untuk mencegah bertambahnya massa anak timbang akibat adanya “benda asing” yang melekat pada anak timbang tsb.

[FOTO] Pelatihan Pengenalan SNI ISO/IEC 17025:2008 di Fakultas Kedokteran Unpad Bandung

Image
[FOTO] Pelatihan Pengenalan SNI ISO/IEC 17025:2008 di Fakultas Kedokteran Unpad Bandung Tanggal pelatihan: 13 September 2012 Pelatihan ini dihadiri oleh semua perwakilan lab di FK Unpad untuk memahami akan pentingnya peran lab pengujian sebagai salah satu lembaga penilai kesesuaian yang mampu menunjukkan kompetensinya dan menghasilkan hasil uji yang valid berdasarkan suatu standar. Diharapkan kedepannya semua lab FK Unpad dapat mencontoh Lab Farmakokinetik untuk mendapatkan akreditasi dari KAN.   Sambutan dari Ibu  Rovina Ruslami, dr., SpPD., PhD

UNDUH DOKUMEN

Silahkan untuk mengunduh dokumen-dokumen berikut: 1.    DPLP 23 Pedoman Statistik Uji Profisiensi.pdf 2.    DPLP 07 Jaminan Mutu peralatan yang digunakan lab uji biologi dan kimia.pdf 3.    DPLP 06 SR02 Persyaratan Tambahan Lab Uji Biologi dan Kimia.pdf 4.    DPLP_01_Panduan_Survailen_bagi_asesor.pdf 5.    ILAC_G20_2002_guidelines_on_grading_of_non-conformities.pdf 6.    KAN Guide on Measurement Assurance (EN) (G 06) (1).pdf 7.    KAN Policy on Interpretation & Guidance on the Test Estimation of Uncertainty of Measurement in Testing.pdf 8.    KAN_Guide_on_Classification_of_NCs_(IN)_(G_02).pdf 9.    KAN_Guide_on_Conducting_Proficiency_Testing_(EN)_(G_03).pdf 10.  SNI ISO IEC 17025_2008.pdf 11.  KAN 01_Syarat dan Aturan Lab Januari 2008 (IN).pdf 12.  KAN 04_PP No 62 Tahun 2007 (Accreditation Fee).pdf 13.  G 07_KAN Guide on Interpretation of 17025 (IN).pdf 14.  P 02_Kebijakan KAN_Simbol Akreditasi (IN).pdf 15.  P 07_Kebijkan KAN_Penandatangan Sertifikat (IN).pdf 16.